Halaman

Slow Motion (Slow-Mo)

“Perkembangan teknologi kamera di smartphone benar-benar sangat cepat, sehingga kini setiap orang bisa membuat konten foto yang epik dalam berbagai momen kesehariannya,”

Menurutnya, banyak momen dalam keseharian yang berjalan begitu cepat dan terlewat begitu saja dari pandangan kita. Padahal, momen tersebut dapat terlihat begitu menakjubkan ketika tertangkap oleh kamera. Hasil tangkapan kamera tersebut juga dapat menjadi konten yang menarik di media, maupun sosial media -hingga mendapatkan komen dan disukai oleh ribuah hingga jutaan orang.


Slow Motion

Bayangkan kamu adalah sutradara film. Kamu ingin menunjukkan kepada penonton sesuatu yang penting pada salah satu adegan. Misalnya saja saat adegan berkelahi, bertemunya pasangan yang sudah lama terpisah, dan lainnya.

Ada sejumlah teknik sinematografi yang bisa diterapkan. Salah satu yang paling populer adalah dengan slow-mo, sehingga adegan terlihat lebih epik atau dramatis dan terus teringat di benak penonton.

Asal mulanya adalah dari kata slow motion, gerak lambat, yang kemudian sering disingkat menjadi slow-mo atau slo-mo. Slow motion adalah efek dalam pembuatan video dimana waktu tampaknya diperlambat. Para pemeran atau karakter di film sebenarnya bergerak seperti biasa saja, tidak benar-benar memperlambat gerakanya. Namun yang terasa oleh penonton adalah slow motion.

Berdasarkan beberapa referensi, teknik ini diciptakan oleh Profesor August Musger, fisikawan sekaligus pendeta Austria,  pada awal abad ke-20. Jadi, ini pada dasarnya bukanlah hal yang baru. Tetapi, perkembangannya dibanding zaman dulu jelas mengalami peningkatan yang signifikan.

Di tahun 1990-an, teknologi film masih primitif. Gambar masih jelek dengan efek flicker (kedipan) yang cukup mengganggu. Kemudian Musger coba mengakali dengan membuat gerakan terus menerus, atau membiarkan film bergerak dengan rana terbuka, di dalam proyektor.

Inovasinya tersebut rupanya memiliki efek samping di luar perkiraan. Dengan memotret pada 32 frame per detik –  dua kali kecepatan normal — selama perekaman dan memainkannya kembali pada frekuensi gambar biasa, bisa menghasilkan adegan gerakan menjadi lambat .

Pada waktu itu, Musger tidak melihat ini sebagai selling point dan sepertinya tidak sadar telah menciptakan karya yang tidak biasa di mana penggunannya pun lebih untuk tujuan ilmiah. Ia wafat pada 1929 tanpa melihat efek penemuannya terhadap dunia film. Tetapi jika masih hidup hari ini, mungkin Musger akan senang gerakan lambat adalah salah satu teknik sinematografi yang paling banyak digunakan.




60 komentar:

Unknown mengatakan...

Nama: kamelia febriani
Kelas: XII MM 2
Materinya sangat mudah dipahami dan sangat lengkap.

Unknown mengatakan...

Nama: Debi Rahayu
Kelas: XII MULTIMEDIA 3
materi ini sangat jelas dan tidak rumit

Syaidah mengatakan...

SYAIDAH KOMARIAH
XII MULTIMEDIA 2

Materinya singkat jelas dan mudah di pahami juga ada pencipta slow motion nya

Asyifa Dwi Cahyani Putri mengatakan...

Nama : Asyifa Dwi Cahyani Putri
Kelas: XII Multimedia 1

Materinya sangat jelas dan mudah dipahami.

Unknown mengatakan...

Nama : Ade Irma
Kelas : XII MM 2
Materinya sangat jelas dan sangat mudah dipahami bagi pembaca

Unknown mengatakan...

Nama : DEVITASARI
Kelas : XII MM 1
Materi mengenai penjelasan asal mula teknik slow motionnya cukup jelas, tapi tulisan yang atas ketutup sama gambarnya,jadi tidak bisa kebaca

Unknown mengatakan...

Nama:Anah safitri
Kelas:XII Multimedia 3
Materinya lengkap dan mudah dimengerti

Unknown mengatakan...

NAMA:NIA RODIANI
KELAS:XII MULTIMEDIA 1
Materinya di jelaskan secara rici tapi tidak bertele-tele mudah untuk di pahami

Unknown mengatakan...

Nama : Nanda Evita
Kelas: XII MM3

Materinya sangat jelas dan mudah dipahami.

avitamlnda mengatakan...

Nama : Avita Maulinda
Kelas : XII multimedia 2
Materi diatas sangat jelas dan mudah untuk dipahami

EUIS PANILA mengatakan...

EUIS PANILA
XII MM 2

Materi diatas mudah dipahami karena tidak bertele-tele sehingga mudah mengerti

Unknown mengatakan...

Nama: Deri mulyana
Kelas: Xll multimedia 3

Menurut saya materinya lebih rici tapi yang memudahkan untuk memodifikasi kamera dengan slow motion.👍👍👍

Unknown mengatakan...

Nama:Sinta yunia putri
Kelas:XII MM3

Materinya jelas dan dapat di mengerti

Unknown mengatakan...

Nama : Dede thia maharani
Kelas : XII mm 2
Materinya di atas sangat jelas dan singkat mudah untuk di pahami

Eles Lestari mengatakan...

Nama : Eles Lestari
Kelas : Xll Multimedia 1

Materinya sangat jelas dan mudah di pahami

Dahlia Boutique mengatakan...

Nama:SITI AMINAH DAHLIA
kelas:XII Multimedia 1
Materi di atas sangat lengkap dan jelas

Fitri16.bloger.com mengatakan...

Nama : Fitri Warsih
Kelas: XII Multimedia 3
Terima kasih atas materinya

Unknown mengatakan...

Nama: Milatul fazriah
Kelas: XII Multimedia 2

Materi nya sangat jelas dan mudah di pahamii

Unknown mengatakan...

Nama: Yulia rahmawati
Kelas: XII mm 1
Menurut saya materi nya jelas dan mudah untuk di pahami

Unknown mengatakan...

Nama:Sri Wulandari
Kelas XIIMM3
Materinya cukup jelas

Unknown mengatakan...

Nama : Fuja Huzaemah
Kelas : XII MULTIMEDIA 2

Meteri nya sangat jelas dan mudah sekali untuk di pahami

FITRI mengatakan...

Nama:Fitri Tati Setiawati
Kelas:XII Multimedia 2

Materinya sangat jelas dan mudah dipahami.

Unknown mengatakan...

Nama : Imas aprilia
Kelas : XII multimedia 2
Materi nya sangat mudah untuk di pahami

Puspita Wulandari mengatakan...

Nama : Puspita Wulandari
Kelas : XII MM 2

Terimakasih, materinya singat namun sangat jelas dan mudah dimengerti

Mesti Septiani mengatakan...

Nama:Mesti Septiani
Kelas:Xll MM3
Materinya cukup singkat dan jelas dan mudah dipahami

Rizal Fazarudin mengatakan...

Nama : Rizal Fazarudin
Kelas : XII multimedia 3
Materinya sangat singkat

Uun Destiani mengatakan...

Nama : Uun Destiani
Kelas : XII Multimedia-2

Materinya sangat jelas mudah dipahami dan di mengerti oleh si pembaca.

Dita Damayanti mengatakan...

Nama : Dita Damayanti
Kelas : XII MM 1
Materinya sangat jelas dan mudah dipahami.

Yunitasari mengatakan...

Nama = Yunitasari
Kelas = 12 multimedia 2
Materinya sangat mudah di pahami dan detail.

Unknown mengatakan...

Nama : Sapitri
Kelas : XII MM 1
Materinya sangat jelas dan mudah dipahami terimakasi

Yunitasari mengatakan...

Nama = Yunitasari
Kelas = 12 multimedia 2
Materinya sangat mudah di pahami dan detail.

Anonim mengatakan...

Nama: Siti Nuraeni
Kelas: XII MULTIMEDIA 1
materi di atas sangat jelas dan mudah di pahami

Bunga Ajeng Ariesta mengatakan...

Nama : Bunga Ajeng Ariesta
Kelas : XII MM 2

Materinya singkat dan jelas, jadi mudah untuk kita pahami

iZONE mengatakan...

Nama : Irvan Mulyadi
Kelas : XII MM 1

Materinya sangat mudah di pahami

Aam Ambarwati mengatakan...

Nama : Aam Ambarwati
Kelas : XII MULTIMEDIA 1

Materi yang disampaikan diatas cukup jelas sehingga bisa dipelajari dengan baik.

Unknown mengatakan...

Nama : Siva Faujiah
Kelas: XII MM 1
Materinya sangat jelas dan mudah di pahami

Nova Fitriani mengatakan...

NAMA : Nova Fitriani
KELAS : XII multimedia 1
Materinya jelas dan lengkap

Unknown mengatakan...

HERNA PERMATASARI
XII MM1

Menurut saya materinya sangat lengkap,jelas dan mudah dipahami. Terimakasih

Unknown mengatakan...

SILVI YUNANI
XII MM 2
materi jelas dan bisa dipahami

MilaNurmaliha11 mengatakan...

Nama : Mila Nurmaliha
Kelas : XII MM 3

Materinya singkat dan jelas, jadi mudah untuk kita pahami

Irma Yuniati mengatakan...

Nama:Irma Yuniati
Kelas:XII Multimedia 3
Materinya singkat namun jelas

Unknown mengatakan...

Nama:M Mahesa P
Kelas: Xll MM 2

Materi nya mudah dipahami!

Anonim mengatakan...

Nama : Neng Euis
Kelas: XII MM 1

Menurut saya,materi yang bapa berikan singkat dan jelas.

Unknown mengatakan...

Nama : Karsih Ulpa Nurpaujiah
Kelas : XII MULTIMEDIA 1
Menurut saya materi tentang teknik slow motion ini sangat mudah dimengerti karena dijelaskan secara jelas dan tidak bertele-tele

Unknown mengatakan...

Nama: Amelia Kartika
Kelas : XII MULTIMEDIA 2
menurut sayaa materinya sangat mudah dipahami

Unknown mengatakan...

Nama :Fahluza Rahmadanti
Kelas :XII Multimedia 2
Materinya sangat jelas dan mudah dipahami sehingga mudah untuk dipelajari

Amalia Nursa'adah mengatakan...

Nama: Amalia Nursaadah
Kelas:XII Multimedia 1

Materi yang diberikan sangat jelas dan singkat, tidak bertele-tele namun mudah untuk dipahami

Unknown mengatakan...

Materi yang diberikan sangat mudah dipahami dan juga jelas

Santi liawati mengatakan...

Nama : Santi Liawati
Kelas: Xii mm 1
Nice

Unknown mengatakan...

Nama:Sania nursabila
Kelas:XII MM 3
Materinya sangat jelas dan detail sehingga mudak untuk dipahami

Unknown mengatakan...

Nama:Sania nursabila
Kelas:XII MM 3
Materinya sangat jelas dan detail sehingga mudak untuk dipahami

Unknown mengatakan...

Nama:Widiya Astri Ningrum
Kelas:XII MM 1
Cukup jelas materi untuk dipelajari

Fatimahagsts078 mengatakan...

Nama : Fatimah
Kelas : XII Multimedia 3

Terima kasih untuk materi hari ini
Materinya singkat,jelas, dan cukup mudah untuk memahaminya

Pahitah fashion muslimah mengatakan...

Nama : pahitah Sri wulan
Kelas:XII.MM.1

Materinya sangat cukup mudah untuk di pahami

Unknown mengatakan...

Nama :indriyani safitri dewi
kelas :XII MM 3
materi yang disampaikan sangat jelas dan mudah dipahami

Wulan juwita mengatakan...

Nama:wulan juwita
Kelas:XII Mm3
Materi nya selalu jelas dan mudah untuk di pahami

Unknown mengatakan...

nama:muhamad saeful anwar
kelas:XII MM1

KOMENTAR: mantap jiwa

Unknown mengatakan...

Sitinurlaila xiimm3

Always mudah dipahami

Suryana mengatakan...

Nama :Muhamad Suryana
Kelas:XII MM 1

materi ini berisikan Pemaparan yang singkat tapi mudah di pahami ditambah sejarah slow mo yang menarik....nice;)

Mva Project mengatakan...

Muhamad Virzha Andriansyah
XII MULTIMEDIA 1

Materi diatas sangat mudah dipahami dan sangat lengkap dimulai dari sejarah slow motion, serta disertai juga dengan gambar membuat mudah dipahami

DMCA.com Protection Status
Disclaimer Privacy Policy